kebudayaan Turki

 KEBUDAYAAN TURKI


Turki adalah sebuah negara besar yang berada di kawasan Eurasia, karena letak negaranya yang berada di antara 2 benua tersebut menyebabkan Turki memiliki budaya yang unik yaitu pencampuran budaya timur dan budaya barat.


  • Kerajinan-Kerajinan Turki

    Turki merupakan salah satu negara yang beruntung karena berkat penggabungan kebudayaan Timur dan Barat, Turki dapat melahirkan pengrajin dan seniman yang sangat berbakat dan kreatif dalambidang Arsitektur, musik, puisi, testil, kayu dan pengerjaan logam, keramik, pembuatan kaca, perhiasan, iluminasi manuskrip, miniatur dan Kaligrafi. seiring dengan perkembangan zaman Turki pun juga mengalami perkembangan pesat. terlihat dari mulai berkembangnya musik klasik, opera, teaer, balet serta seni plastik dan pelukis. karya sastra juga mengalami perkembangan yang cukup pesat, dan boskop-bioskop mulai didirikan.

    contoh kerajinan Turki

    Kerajinan tersebut merupakan peninggalan sejarah Turki, yang termasuk dalam kerajinan Turki di bidang Arsitektuk.

    • Masakan Turki
    masakan Turki merupakan warisan Uthmaniyyah yang bisa di katakan sebagai gabungn dari masakan-masakan Turki, Arab, dan Yunani. masyarkat Uthmaniyyah bersama-sama menyatukan berbagai macam tradisi makanan mereka dengan unsur-unsur Turki dari Asia Tengah seperti Yogurt.

    pada intiya, masakan Turki tidak hanya satu jenis atau Homogeneus. selain dari keistimewaan masakan Turki yang dapat kita jumpai di berbagai negara, ada juga keistimewaan masakan berdasarkan daerah asalnya. masakan daerah laut hitam (Turki Utara) berbahan dasar tepung dan ikan bilis. pada Urfa, Gaziantep dan Aadana (Turki Tenggara)bterkenal dengan kebab, meze, dan pencuci mulut berbahan dasar tepung seperti baklava, kadayif dan kunefe. dan yang paling penting, di bagian barat Turki, pohon Zaitun di tanam secara besar-besaran untuk menghasilkan mnyak zaitun, jenis minyak utama yang di gunakan untuk masakan. sedangkan masakan daerah Aegean, Marmara dan Mediterranean yang kaya dengan sayur-sayuran, herba dan makanan.

    kebab Turki


    meze


     
    kunefe



    • Tabiat Makan Turki
    masyarakat Turki mempunyai kebiasaan unik untuk sarapan pagi mereka. biasanya sarapan pagi mereka mengandung kehu (beyaz peynir/feta), mentega, zaitun, telur, tomat, lada hijau, recel (semacam buah yang diawetkan) dan madu. sucuk/sujuk (sosej pedas Turki), pasturma, borek, simit, pogaca dan juga sup juga dapat dimakan sebagai sarapan pagi di Turki. dan sarapan istimewa di Turki adalah menemen yang disajikan dengan tomat bakar, lada, zaitun serta telur. ada juga The Hitam yang merupakan hidangan wajib setiap sarapan pagi.

    masakan Turki mengalami perubahan-perubahan yang cukup pesat padaabad ke-20, tabiat makan  Turki kemudian berubah secara drastis di sebabkan pengaruh Barat. makanan cepat saji semakin populer dan semua jenis makanan cepat saji yang utama dapat di temukan di seluruh Turki. walau bagaimanapun, masyarakat Turki masih menyukai hidangan Turki Uthmaniyyah yang beragamdan meluas.

    sebelumnya di negara Turki, daging merupakan makanan mewah yang hanya dapat dimakan dalam upacara perkawian dan pada waktu kurban Bayrami, tetapi bukan dalam bentuk kebab melainkan eti pilav(pilaf dengan daging). ini disebabkan karena biri-biri yang merupakan sumber daging yang utama mempunyai hasil dagig yang rendah. namun setelah kemunculan makanan cepat saji di Turki serta pengenalan tentang daging perindustrian, daging telah menjadi makanan umum untuk kebanyakan orang Turki, seringnya dalam bentuk doner kebab yang dapat di pesan di restoran cepat saji.

    di Indonesia yogurt hanya merupakan bahan pelengkap, namun lain halnya dengan di Turki. di Turki yogurt merupakan bahan penting dalam masakan dan dipakai hampir untuk semua hidangan daging, hidangan sayur, meze, serta makanan istimewa yang di sebut Manti. setelah di rebus, makanan itu di hidangkan dengan yogurt, berbagai rempah, dan serbuk cili merah sebagai bahan pelengkap. sedangkan di desa-desa, yogurt biasa di makan bersama nasi atau roti.



    • Minuman

    pada sarapan pagi dan sepanjang hari, orang Turki inum teh hitam. teh dibuat dengan dua teko di Turki. teh pahit kuat dibuat di atas teko dan dicairkan dengan menambah air dari teko yang berada lebih bawah. walaupun kebanyakan orang Turki mengamalkan kepercayaan islam, namun minuman beralkohol dapat di beli dengan mudah di Eropa. tapi bagaimanapun juga kebanyakan orang Turki menjauhi diri dari alkohol selama bulan suci ramadhan.

    dari sekian banyak minuman beralkohol di Turki, ada juga minuman-minuman yang tidak beralkohol yang sangat di gemari oleh masyarakat Turki, cotohnya seperti Ayran, Kefir, Salgam, Boza, Sahlep, dan kopi Turki.


    • Tarian Turki

    Tarian sema merupakan tarian sufi yang sangat religius dari Timur Tengah. tarian ini merupakan inspirasi dari Filsuf dan penyair Turki yang bernama Maulana Jalaluddin Rumi, dimana tarian ini bermakna bahwa dasar dari kehidupan di dunia dan di bumi ini adalah berputar.

    para penari terus berputar mengikuti alunan musik, semakin lama putaran itupun kian cepat dan panjang, sehingga kostum tari dengan rok lebar yang mereka kenakan berkibar indah seiring dengan cepatnya putaran para darwis(penari) itu. seolah mengalami ekstase, mereka tampak menikmati putaran demi putaran yang semakin kencang.


    Share:

    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar

    Blogroll

    Popular Posts

    Total Tayangan Halaman

    Cari Blog Ini

    Diberdayakan oleh Blogger.

    Entri yang Diunggulkan

    Kebudayaan Negara Belanda

    Kebudayaan Negara Belanda budaya Masyarakat banyak orang yang mengalami culture shock setelah tinggal di Belanda selama beberapa ...

    Recent Posts

    Unordered List

    • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
    • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
    • Vestibulum auctor dapibus neque.

    Pages

    Theme Support

    Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.

    Waktu

    Kursor

    Hetalia: Axis Powers - Romano